KONSENTRASI KEAHLIAN
TEKNIK ELEKTRONIKA INDUSTRI
Konsentrasi keahlian yang mempelajari pengetahuan serta keterampilan dalam bidang sistem kontrol peralatan industri berbasis electrical, microprocessor dan microcontroller.
VISI
Berahlak mulia, kompeten, siap kerja, dan berjiwa wirausaha.
MISI
Mendidik siswa agar menjadi warga negara yang berakhlak mulia, cerdas dan mandiri. Siswa juga dibekali kompetensi yang memadai untuk berperan sebagai tenaga operator, teknisi, maupun menempati jabatan lain dalam dunia industri.
Sambutan

Kepala Program Keahlian TELIN
"Jurusan Teknik Elektronika Industri (TELIN) berkomitmen mencetak lulusan yang berakhlak mulia, cerdas, mandiri, dan kompetitif. Siswa dibekali kompetensi sebagai operator, teknisi, maupun wirausaha di bidang elektronika industri, serta memiliki peluang untuk melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi."
Kompetensi Keahlian
Bidang keahlian yang akan dikuasai
Dasar Elektronika
Rangkaian, komponen, arus
Pemrograman Sistem Embedded
Mikrokontroler, coding, otomatisasi
Sistem Kendali Elektronik
Sensor, aktuator, kontrol
Sistem Kendali Industri
PLC, logika, industri
Internet of Things
Koneksi, data, jaringan
Electrical Pneumatik
Listrik, udara, kontrol
Ruang Lingkup Kerja TELIN
Lulusan TELIN dibekali dengan kompetensi yang relevan dengan kebutuhan industri
Teknisi Elektronika Industri
Perawatan perangkat elektronik
Teknisi Robotik
Perakitan sistem robotik
Teknisi Instalasi Kelistrikan
Instalasi jaringan listrik
Maintenance & Operator Peralatan
Pengoperasian dan perawatan
Programmer Embedded System
Pemrograman sistem tertanam
Automation Engineer
Rekayasa otomasi industri
Sarana Dan Prasarana
Lab Komputer Desain
Lab Komputer Desain
Lab Komputer Desain
Lab Komputer Desain
Our Partners




Testimoni Alumni DKV
